Sudah 2 hari saya tidak update blog saya ini karena ada masalah domain + harus belajar,, mumpung ndak ada orang tua saya sempatkan deh waktu saya untuk nulis artikel Cara Buat Tombol Slide Artikel Lama/Baru ini hehe
.. sebelumnya Tips dan Trik ini adalah request-an tapi saya lupa namanya
, untuk melihat demonya silahkan lihat tombol yang di sebelah kiri atau kanan itu.. Bagaimana kalau bagus kita coba, kalau gak bagus gak usah dicoba
.. nah bagi yang mau ikut ke tahap selanjutnya cekidot..
1. Yang pasti hal yang sobat blogger lakukan pertama harus login keblogger dulu
2. Langkah yang kedua sobat blogger pilih "Rancangan" atau dalam bahasa inggris disebut juga "Design", setelah itu klik "Edit HTML", setelah mengklik "Edit HTML" jangan lupa di centang "Expand Widget Template"
3. Kemudian carilah kode ]]></b:skin> untuk memudahkan klik CTRL+Fkemudian di bidang kosong tersebut masukan kode ]]></b:skin>
4. Setelah ketemu kode ]]></b:skin> masukan kode dibawah ini diatas kode ]]></b:skin>
.dodelama a {color: #000;position:fixed;top:50%;right:-50px;height: 23px; width: 100px;color: #fff; text-shadow: 1px 1px 0px #999;background: #aaa; background-color: rgba(116,116,116,0.36);-moz-border-radius-topleft:7px;-moz-border-radius-bottomleft:15px;padding: 3px 3px;text-decoration: none;-moz-transition: all 0.3s ease-in; -o-transition: all 0.3s ease-in;-webkit-transition: all 0.3s ease-in; transition: all 0.3s ease-in;}
.dodelama a:hover {color: #ffffff;right:-1px;background: #fff;}
.dodebaru a {color: #000; position:fixed;top:50%; left:-50px;height: 23px; width: 100px;color: #fff; text-shadow: 1px 1px 0px #999;background: #aaa;background-color: rgba(116,116,116,0.36);-moz-border-radius-topright:7px;-moz-border-radius-bottomright:15px;padding: 3px 3px; text-decoration: none;-moz-transition: all 0.3s ease-in;-o-transition: all 0.3s ease-in;-webkit-transition: all 0.3s ease-in;transition: all 0.3s ease-in;}
.dodebaru a:hover {color: #ffffff;left:-1px ; background: #fff;}
5. Setelah itu carilah kode <b:if cond='data:olderPageUrl'> kemudian dibawah kode <b:if cond='data:olderPageUrl'> berilah kode dibawah ini
<div class='dodelama'>
dan jangan lupa diakhiri dengan </div> letakan kode </div> ini diatas kode </b:if>
Eitsss.... Jangan disimpan dulu
6. Setelah itu carilah kode <b:if cond='data:newerPageUrl'> kemudian dibawah kode <b:if cond='data:newerPageUrl'> berilah kode dibawah ini
<div class='dodebaru'>
dan jangan lupa diakhiri dengan </div> letakan kode </div> ini diatas kode </b:if>
7. Kemudian klik SIMPAN TEMPLATE
Jadi deh
Semoga Bermanfaat ^^..